Untuk bersaing pada pasar handphone gaming di Indonesia, ROG Phone 6 hadir dengan dukungan spesifikasi yang bertenaga dan berbagai fitur untuk memberikan kenyamanan pada saat bermain game. ASUS ROG Phone 6 sendiri diotaki chipset Qualcomm Snapdragon 8+ Gen 1 yang berkinerja cepat dan tentunya sudah mendukung jaringan 5G di Indonesia. Sebagai pendamping kemampuan chipset tersebut,…